Ngabuburit Yuk! Bareng Risyad Baya’sud

“Ngabuburit Yuk!” Program Ramadan BINUS TV yang akan menemani Smart Viewers untuk menghabiskan waktu menunggu berbuka puasa dengan menyuguhkan informasi menarik lewat jawaban-jawaban menurut pandangan islam dari berbagai pertanyaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari, yang disampaikan oleh Narasumber yang kredibel dan terpercaya, yaitu Risyad Baya’sud. Saksikan Ngabuburit Yuk! Bareng Risyad Baya’sud setiap Rabu dan Jum’at selama bulan Ramadan pukul 16:30.
———————————————-
Watch our broadcast in http://www.binus.tv
Follow our Twitter http://twitter.com/BINUSTV
Follow our Instagram at http://instagram.com/binustv
Follow our TikTok at https://www.tiktok.com/@binustv
Like our Facebook http://www.facebook.com/BinusTVOfficial
#Ngabuburityuk #risyadbayasud #bukapuasa #sahur #kultum #iamsmartviewers #smartviewers #binustv #progamramadan #ramadan #ngabuburit #berdakwah
Host
Show Preview
Data not found.