Volvo Kembangkan Teknologi Pencegah Mobil Tabrakan dengan Kanguru
Pakar mesin Volvo tengah berusaha mengembangkan sebuah sistem baru yang inovatif dengan menggunakan kamera dan radar yang dapat membantu pengemudi mendeteksi gerakan kanguru dan memperingatkan pengemudi jika beresiko bertabrakan dengan hewan marsupial terbesar ini.