Inilah Sosok Penting di Balik Layar Pemerintahan Tony Abbott
Peta Credlin, sosok penting di balik layar dalam era Pemerintahan PM Tony Abbott, menyatakan tidak akan terjun ke dunia politik. Selama menjabat kepala staf pada kantor perdana menteri Australia, Credlin disebut-sebut sebagai "perempuan yang suka memerintah".