Perawat Australia Tak Lelah Dampingi Pasien Gangguan Jiwa selama 28 Tahun
Perasaan terasing dan kehidupan yang keras adalah hal biasa yang dialami para imigran. Itulah mengapa profesi perawat khusus, seperti yang digeluti Suzette Herft, sangat diperlukan.