Kampus di Canberra Tidak Sengaja Kirim Data Mahasiswa ke Agen Penagih Utang
Institut Teknologi Canberra (CIT) secara tidak sengaja mengirim data pribadi sejumlah mahasiswanya ke agen penagih utang (debt collector).
Institut Teknologi Canberra (CIT) secara tidak sengaja mengirim data pribadi sejumlah mahasiswanya ke agen penagih utang (debt collector).