Akibat Kemarau, Peternak Australia Dibolehkan Menggembala di Lahan Militer
Para peternak sapi di wilayah yang dilanda kemarau di Queensland, Australia, akan diperbolehkan untuk menggembalakan ternaknya di lahan milik Departemen Pertahanan yang selama ini digunakan sebagai tempat latihan militer.